NAMORZ.blogspot.com - Hai sobat Namorz, kali ini saya akan Sharing tentang beberapa Fungsi lain dari Mode Pesawat yang belum banyak kalian ketahui.Oh iya, Mode Pesawat adalah Mode yang digunakan untuk menonaktifkan beberapa fitur di Android seperti Internet, Wifi, dll.Oke, langsung saja kita simak.
Baca Juga : Cara Aktivasi Paket Internet 12, 30, 45 Telkomsel Simpati
1. Mode Pesawat dapat Mempercepat Pengisian Baterai
Mode Pesawat dapat Mempercepat Pengisian Baterai ini bukan hanya hoax semata, coba saja kita charge Android dengan mode pesawat dan normal, jika kita jeli untuk memperhatikan % Baterai yang kita charge pasti akan berbeda per-menitnya.Penasaran? buruan coba!
2. Mode Pesawat dapat Menghemat Baterai
Mode Pesawat dapat Menghemat Baterai ini pun sudah terbukti dari pengalaman teman saya dan saya pun coba membandingkan.Ternyata benar, untuk kalian yang belum percaya boleh dicoba.Karena Mode Pesawat menghentikan Aplikasi dan lalu lintas internet yang berjalan inilah yang membuat Mode Pesawat dapat membuat Baterai lebih Awet.
3. Mode Pesawat dapat Me-Refresh Koneksi Internet
Mode Pesawat dapat Me-Refresh koneksi Internet, untuk kalian yang ketika sedang Browsing, Interneting, dan Gaming tiba-tiba lagg, bisa mencoba cara ini.Cukup matikan Jaringan Internet, nyalakan Mode Pesawat sebentar lalu matikan, dan Nyalakan kembali Internet Anda.Maka Jaringan Internet Anda akan mencari Jaringan baru.
Baca Juga : Cara Setting APN di Android Agar tidak Lemot
Oke, mungkin itu yang bisa saya Share kali ini.Cara ini tidak menimbulkan efek samping untuk Android Anda, jadi Aman untuk digunakan.Semoga Bermanfaat!
Share This Article :